Beberapa pertanyaan yang sering diajukan mengenai Penerimaan Mahasiswa Baru (SIPENMARU) Poltekkes Kemenkes Banjarmasin

Jawab :
Poltekkes Kemenkes Banjarmasin melakukan tahap penerimaan mahasiswa baru dengan 3 Jalur yaitu :
  • Jalur PMDP (Penelusuran Minat dan Prestasi)
  • Jalur Uji Tulis/SIMAMA
  • Jalur Mandiri
Jawab :
Bisa, Untuk semua jalur pendaftaran.
Jawab :
Bisa, khusus untuk Jalur Uji Tulis (SIMAMA)
Jawab :
Informasi mengenai Penerimaan Mahasiswa Baru Poltekkes Kemenkes Banjarmasin hanya di update melalui laman sipenmaru.poltekkes-banjarmasin.ac.id, instagram, facebook Fanspage @poltekkesbjm
Jawab :
Biaya kuliah bisa diakses di menu Biaya Pendidikan - Pilih Program.
Jawab :
Ya, biaya yang dibayarkan disemester I seperti seragam, dan keanggotaan organisasi kemahasiswaan, Biaya tersebut nominalnya berbeda untuk tiap Jurusan.
Jawab :
Ya, untuk jalur Mandiri.
Jawab :
Ya, jika peserta lulus utama ada yang mengundurkan diri, pemanggilan peserta lulus cadangan sampai dengan ketika perkuliahan dimulai..

SIPENMARU Jalur MANDIRI T.A 2023/2024

 

Laporkan segala bentuk tindak penipuan yang mengatasnamakan Panitia Penerimaan Mahasiswa Baru Poltekkes Kemenkes Banjarmasin!! Kami tidak menarik biaya selain yang diumumkan melalui website ini.